Sinopsis:
Dalam buku Sejarah peradaban Islam ini membahas perkembangan Islam dari awal mula kelahirannya di Arab pada abad ke-7 hingga sekarang.
Sejarah peradaban juga sering digunakan untuk menggambarkan sebuah kebudayaan yang memiliki sistem teknologi, seni bangunan, seni rupa, sistem kenegaraan dan ilmu pengetahuan yang maju dan kompleks.
Didalam buku ini juga membahas peristiwa dan tokoh penting dalam sejarah Islam, seperti kehidupan Nabi Muhammad Saw, perang-perang dan ekspansi Islam, perjuangan para Khalifah.
Sejarah Peradaban Islam
Rp73.000
Deskripsi Produk
Judul: Sejarah Peradaban Islam
Penulis: Muhammad Nasir, M.Pd.I; Siti Fatimah; Hikmah Herliana
ISBN: 978-623-8279-08-1
Editor : Syarifuddin, S.Pd.I., M.Pd
Layout & Desain Sampul: Tim PGMI STIQ Press
Halaman : x; 158
Ukuran Buku: 15,5 x 23 cm
Diterbitkan oleh: PGMI STIQ Press
Berat: 190 gr
Tersedia di backorder
Informasi Tambahan
Berat | 190 kg |
---|---|
Dimensi | 15,5 × 2 × 23 cm |
Ulasan
Belum ada ulasan.